-->

Peta Kemiringan Lereng Kabupaten Wonosobo




Deskripsi Peta Kemiringan Lereng Kabupaten Wonosobo

Berdasarkan Peta Kemiringan LerengKabupatenWonosobo dapat diklasifikasikan menjadi lima kelas yaitu:
1.      Kelas 0-8% meliputi Kecamatan Selomerto,Kecamatan Kaliwiro ,Kecamatan Sapuran, Kecamatan Wonosobo, Kecamatan  Mojotengah
2.      Kelas 8-15% meliputi Kecamatan Garung,Kecamatan Kertek ,Kecamatan Kalikajar,Kecamatan Wedaslintang
3.      Kelas 15-25% meliputi Kecamatan Kepil, Kecamatan Leksono ,Kecamatan Sukoharjo,Kecamatan Watulanang dan  sebagian Kecamatan Mojotengah
4.      Kelas 25-40% meliputi Kecamatan Watulanang, sebagian Kecamatan  Garung, Kecamatan Kejajar, Kecamatan Kalikajar
5.      Kelas >40% meliputi Kecamatan Kalikajar , Kecamatan Kejajar,Kecamatan Garung.

Wilayah yang memiliki kelasifikasi kelas kemiringan besar merupakan wilayah yang kemiringan yang curam yaitu >40% yaitu kecamatan kalikajar ,kejajar serta garung sehingga rawan terjadinya prgerakan tanah atau terjadi bencana tanah longsor .sedangkan kelas 0-8% merupakan daerah yang relative datar atau landai ini terdapat di Kecamatan Kaliwiro,Kecamatan Sapuran,Kecamatan Wonosobo,Kecamatan Mojotengah. Maka Kabupaten Wanosobo dapat disimpulkan memiliki kemiringan lereng menengah sampai tinggih.

Menengah pengertiannya yaitu Pada Zona ini dapat terjadi gerakan tanah jika curah hujan diatas normal, terutama pada daerah yang berbatasan dengan lembah sungai, gawir, tebing jalan atau jika lereng mengalami gangguan.  Sedangkan tinggi yaitu ada Zona ini dapat terjadi Gerakan Tanah jika curah hujan diatas normal, sedangkan gerakan tanah lama dapat aktif kembali. Sehingga Kabupaten Wonosobo rawan terjadinya gerakan tanah atau tanah longsor .

0 Response to "Peta Kemiringan Lereng Kabupaten Wonosobo "

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel